"...kalau saja sebuah momen dapat selamanya menjadi fosil tanpa terganggu - Maka tanpa ragu kamu akan memilih satu detik bersamanya untuk diabadikan. Cukup satu. Satu detik yang segenap keberadaannya dipersembahkan untuk bersamamu, dan bukan dengan ribuan hal lain yang menanti untuk dilirik pada detik berikutnya."
Dee Lestari
0 comments:
Post a Comment